logo Kompas.id
EkonomiEkspor Benih Lobster Dibuka,...
Iklan

Ekspor Benih Lobster Dibuka, Penyelundupan Tetap Berlangsung

Kebijakan ekspor benih bening lobster untuk membendung penyelundupan telah digulirkan. Namun, penyelundupan berlanjut.

Oleh
BM LUKITA GRAHADYARINI
· 4 menit baca
Potret lobster hasil budidaya keramba jaring apung di atas Teluk Ambon, Maluku, Jumat (8/9/2023). Dari keramba itu, pengunjung dapat memilih aneka jenis ikan segar untuk diolah di tempat makan yang juga dikelola Kelompok Perikanan Lalosi.
KOMPAS/ABDULLAH FIKRI ASHRI

Potret lobster hasil budidaya keramba jaring apung di atas Teluk Ambon, Maluku, Jumat (8/9/2023). Dari keramba itu, pengunjung dapat memilih aneka jenis ikan segar untuk diolah di tempat makan yang juga dikelola Kelompok Perikanan Lalosi.

JAKARTA, KOMPAS — Pemerintah mengaku kebijakan ekspor benih bening lobster antara lain dipicu karena sulitnya membendung penyelundupan benih tersebut. Kerja sama dengan negara tujuan penyelundupan benih pun dilakukan. Namun, meski keran ekspor benih lobster telah dibuka, penyelundupan benih itu masih marak berlangsung.

Pembukaan keran ekspor bening lobster diatur dalam Peraturan Menteri Kelautan dan Perikanan Nomor 7 Tahun 2024 tentang Pengelolaan Lobster (Panulirus spp.), Kepiting (Scylla spp.), dan Rajungan (Portunusspp.) yang diundangkan pada 21 Maret 2024.

Editor:
MUHAMMAD FAJAR MARTA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000